Pembuatan Streaming Server Pribadi Sebagai Media Kamera Pengawas dengan Red5

Fajar Purnama
7 min readNov 27, 2020

Catatan

Ini merupakan tugas kuliah S1 saya pada Aplikasi Telekomunikasi Berbasis Web dimana kami bebas berkelompok atau sendiri dan saya milih sendiri. Tugasnya adalah bereksperimen dengan software streaming server. Saya dahulukan yang lain untuk memilih software cobaan mereka seperti HTML5, VLC, dan Adobe Flash, pada akhirnya saya dapat yang langka yaitu Red 5. Tugas ini tidak pernah dipublikasi dimanapun dan saya sebagai penulis dan pemegang hak cipta melisensi tugas ini customized CC-BY-SA dimana siapa saja boleh membagi, menyalin, mempublikasi ulang, dan menjualnya dengan syarat mencatumkan nama saya sebagai penulis dan memberitahu bahwa versi asli dan terbuka tersedia disini.

BAB 1 Pendahuluan

1.1 Latar Belakang

Red5 server merupakan streaming server open source untuk menyediakan fasilitas streaming video di web. Contoh website yang khusus menyediakan streaming video adalah youtube, dailymotion, dan animecrazy, masih banyak lagi yang belum sempat disebutkan. Dengan Red5 server yang sudah siap pakai (tanpa perlu menambahkan pemrograman internet, kecuali ada kebutuhan khusus) maka Red5 server juga bisa disebut CMS (Content Management System). Pengguna tinggal menggunakannya saja.

Di seluruh dunia banyak yang sudah menggunakan Red5 sebagai streaming server lokal, ada juga beberapa yang memanfaat Red5 agar di publikasikan di server publik. Selama ini…

--

--

Fajar Purnama

this blog contains all my articles licensed under creative commons attribution customized sharealike (cc-by-sa) where you can sell but mention the open one here