Simulasi Droptail dan Random Early Detection Pada Network Simulator 3

Fajar Purnama
14 min readNov 15, 2020

Catatan

Tulisan ini merupakan tugas S1 mata kuliah Sistem Antrean Telekomunikasi saya di Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Udayana. Tugas ini tidak pernah dipublikasi dimanapun dan saya sebagai penulis dan pemegang hak cipta melisensi tulisan ini customized CC-BY-SA dimana siapa saja boleh membagi, menyalin, mempublikasi ulang, dan menjualnya dengan syarat mencatumkan nama saya sebagai penulis dan memberitahu bahwa versi asli dan terbuka ada disini.

BAB 1 Pendahuluan

1.1 Latar Belakang

Teori antrean merupakan suatu teori dimana pelanggan harus antri untuk mendapatkan pelayanan dari pelayan. Teori antrean bertujuan untuk mengatur tingkat pelayanan dengan data kedatangan pelanggan. Pada teori antrean terdapat cara untuk mengatur tingkat pelayanan yang tepat, tingkat kesibukkan pelayan, berapa lama suatu pelanggan harus menunggu, berapa jumlah pelanggan dalam antrean, berapa besar ruang tunggu yang harus disiapkan, dan lain-lain. Di dunia nyata suatu pelayanan tidak terlepas dari antrean, termasuk pelayanan pada jaringan data. Untuk mensimulasikan antrean pada jaringan data telah tersedia banyak perangkat lunak seperti Network Simulator, yang kini telah berkembang menjadi NS3 (Network Simulator 3). Pada NS3 antrean dapat diatur secara manual namun telah tersedia 2 jenis antrean yang sudah jadi yaitu Droptail dan RED(Random Early Detection)Queue. Sudah tersedia contoh yang…

--

--

Fajar Purnama
Fajar Purnama

Written by Fajar Purnama

this blog contains all my articles licensed under creative commons attribution customized sharealike (cc-by-sa) where you can sell but mention the open one here

No responses yet